Introduction
Sampaikan aspirasi, dapatkan informasi penting, dan nikmati akses layanan publik dalam satu genggaman melalui aplikasi Sapawarga.
Aplikasi ini dikembangkan oleh Jabar Digital Service atau Unit Pelaksana Teknis Pengelola Layanan Digital, Data, dan Informasi Geospasial — sebuah unit di bawah Dinas Komunikasi dan Informatika Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Sapawarga merupakan aplikasi satu pintu yang memudahkan Wargi Jabar untuk mengakses layanan publik.
Lewat Sapawarga, semua Wargi Jabar bisa menikmati ragam fitur seperti:
Pajak Kendaraan Bermotor
Cari tahu informasi mengenai pajak kendaraan bermotor hingga melakukan pembayaran secara online
Lowongan Pekerjaan
Dapatkan pekerjaan sesuai dengan minat dan potensi yang dimiliki
Pemesanan Tiket Wahana Publik
Temukan fitur pemesanan tiket wahana publik seperti Galeri Rasulullah Masjid Raya Al-Jabbar, Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda, dan wahana publik lainnya.
Aduan Warga
Fitur yang menampung aduan warga Jawa Barat yang ma...
Sapawarga - Jabar Super Apps
Review
4.5
Platform
Android
Category
Communication
Tags
Communication
Download
2.1M