Penjelasan
"Overmortal" adalah game seluler bergaya monokrom China yang imersif. Selain dapat berkultivasi menjadi dewa dengan santai di dalam game, teman-teman juga dapat menjalani kehidupan sehari-hari dengan mengumpulkan tanaman obat-obatan untuk membuat pil obat, membuat senjata ajaib, berkomunikasi dengan teman-teman lainnya, berkelahi dengan ribuan orang dalam satu peta. Datang dan bergabunglah dalam Dunia Dewa yang ajaib, dan mulailah perjalanan kultivasi Anda!
[Karakteristik Game]
— Lukisan monokrom China hitam putih merah hijau, mencari dewa dan menggeluti ilmu kultivasi, melakukan perjalanan dewa tanpa batas
"Overmortal" didasari dengan gaya lukisan monokrom China tradisional, mengacu pada mitos kuno seperti Feng Shen Bang dan Shan Hai Jing, bangun sebuah dunia dewa dengan warna hitam putih merah hijau, membuat Anda merasakan keanggunan dan kebebasan budaya kultivasi.
- Idle dengan santai, kultivasi menjadi dewa dengan mudah, terbang menuju ke dunia dewa
"Overmortal" memiliki...
Overmortal

Nilai
4.2
Platform
Android
Tag
Unduh
481K