Penjelasan
Kini hadir supermarket baru di mana Anda bisa melakukan banyak kegiatan menarik, seperti membantu pelanggan berbelanja, menjalankan mesin kasir, dan mengelola bermacam-macam bagian toko. Ambillah pilihan yang tepat di supermarket, pelajari keterampilan berguna sambil memainkan permainan mini populer, dan bantulah para pelanggan agar pengalaman berbelanja mereka semakin menyenangkan.
• Kasir: Jalankan mesin kasir, pindai barang dan terima pembayaran; belajarlah menghitung uang dan membayar dengan kartu kredit.
• Keju: Bangun menara keju dengan beraneka jenis keju, seperti parmesan, cheddar, gorgonzola, dan lain-lain.
• Buah & sayur: Nikmati petualangan mengiris buah atau sayur untuk memenuhi pesanan pelanggan.
• Ikan: Hancurkan balok es untuk mengumpulkan ikan laut dan ikan air tawar yang lezat.
• Mainan: Cocokkan pasangan ubin dengan mainan seperti boneka, bola, truk, beruang, berbagai hewan lainnya, dan banyak lagi.
• Kue: Tata ulang bagian-bagian kue yang ditumpuk acak-acakan...
Supermarket Game 2
Nilai
4.3
Platform
Android
Kategori
Santai
Tag
Unduh
40.6M