Penjelasan
DUET adalah pengalaman minimalis yang akan memperluas batas-batas persepsi dan ketangkasan radialmu.
Kelangsungan hidupmu tergantung pada melindungi dua kapal - mereka adalah perangkat yang sinkron, tarian dan lagu antara dua entitas ditambatkan bersama dalam simbiosis. Rasakan cengkeraman teror saat dunia di sekitarmu menjadi diam dan mati rasa karena semua hal yang penting adalah game yang hidup di antara telapak tanganmu - itulah Duet.
// 9 BAB
Alami sembilan bab narasi dan gameplay. Buka bab Kelangsungan Hidup untuk keasyikan mengejar skor tak berujung. Ini adalah game yang akan mengujimu.
// DELAPAN BAB EPILOG BARU
Jelajahi naratif sekaligus mekanik game yang benar-benar baru dalam “epilog” teranyar kami untuk Duet. Termasuk lebih dari 40 babak baru, naratif baru dan trek remix yang juga baru. Kau akan butuh pemikiran baru untuk merampungkan pengalaman ini.
// GAMEPLAY
Kendali dan gameplay disetel untuk kesempurnaan. Sentuh salah satu sisi layar untuk memutar kapal dan meng...
Duet Game

Nilai
4.4
Platform
iOS
Kategori
Santai
Tag